Membuat Efek Sketsa Pensil Dengan Photoshop


Melukis dengan pensil jika mahir akan terlihat sangat indah dan profesional. Namun juga di perlukan kreatifitas tinggi. Kita sekarang dapat menggunakan foto kita terlihat seperti hasil lukisan pensil dengan mudah. Perhatikan tutorial di bawah ini.




MEMBUAT EFEK FOTO SKETSA PENSIL

1. Buka foto yang mau di edit



2. Tekan CTRL + Shift + U



3. Duplicate Layer, Tekan Ctrl + J


4. Pilih Image > Adjusment > Invert


5. Ubah Type Layer menjadi color dodge




6. Pilih Filter > Blur > Gaussian Blur

Atur Radiusnya menjadi 3.0
Tekan OK.
7. Hasil



Selamat Mencoba
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

comment 0 komentar:

Posting Komentar

۩۞۩ Pembaca yang baik selalu meninggalkan komentar yang baik dan sopan. ۩۞۩
Komentar berunsur Junk, Spam, Flaming dan sara tidak akan di tampilkan.

 

Total Pengunjung