Mendisable User Account Control Pada Windows 7

User Account Control adalah fitur yang di keluarkan Microsoft pada Vista dan versi setelahnya. Fitur ini berupa pesan komfirmasi ketika kita ingin membuka file berupa musik, maupun applikasi .exe. Pesan ini agar kita menyetujui untuk perubahan yang akan di lakukan.

Namun fitur ini terkadang sangat mengganggu aktifitas kita. Karena pesan ini akan trus muncul ketika kita akan membuka apapun. Biasanya ketika kita baru saja menginstall ulang OS kita. Pesan ini akan terus mengganggu. Sebaiknya kita mendisable fitur ini agar tidak trus mengganggu.

Contoh User Account Control : 






MENDISABLE USER ACCOUNT CONTROL


1. Buka Control Panel


2. Pilih User Account

3. Pilih Change User Account Control Setting


4. Turunkan Always Notify Menjadi Paling Bawah (Never)


5. Pilih OK






Selamat Mencoba
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

comment 0 komentar:

Posting Komentar

۩۞۩ Pembaca yang baik selalu meninggalkan komentar yang baik dan sopan. ۩۞۩
Komentar berunsur Junk, Spam, Flaming dan sara tidak akan di tampilkan.

 

Total Pengunjung